Main

Eksotika Jalur Selatan Jawa

Ekspedisi #PelajaranPerjalanan National Geographic Indonesia bersama @toyotaid telah memasuki tujuan akhir, yaitu Banyuwangi, Jawa Timur. Kota yang berada di ujung timur Pulau Jawa ini ternyata merupakan surga tersembunyi. Di lokasi ini, Anda dapat menemukan keindahan pantai hingga savana bekol yang menjadi primadona. Yuk, simak keseruannya dan temukan #PelajaranPerjalanan dari tujuan akhir ekspedisi ini! --- Jangan lupa like, comment, dan subscribe di channel ini! Klik https://www.youtube.com/channel/UChY9AGfB7AzAS0Ji8pF93OA =========================================== Website: https://nationalgeographic.grid.id/ . Social media: Facebook: https://www.facebook.com/NatGeoMagazineID/ Instagram: https://www.instagram.com/natgeoindonesia Twitter: https://twitter.com/NGIndonesia Redaksi: Gedung Grid Network Perkantoran Kompas Gramedia Jl. Gelora VII RT.2/RW.2 Kelurahan Gelora Kecamatan Tanah Abang Jakarta Pusat 10270 Email redaksi : editor@nationalgeographic.co.id Telepon: 021-5309699/021-5369799 Advertising: Gedung GRID NETWORK Perkantoran Kompas Gramedia, Lantai 4 Jl. Gelora VII RT.2/RW.2 Kelurahan Gelora, Kecamatan Tanah Abang Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta, 10270 Email : iklangrid@gridnetwork.id Marketing Communication: (021) 5330150/70 Berlangganan: (021) 5306263

Nat Geo Indonesia

1 year ago

sejatinya bagi manusia kehidupan itu kami berjumpa dengan Bang Iwan seorang sosok penggerak budaya kopi dan masyarakat adat Osing ternyata kopi juga menjadi salah satu keunikan yang ada di kota ini kopi Osing kopi nikmat andalan kota Banyuwangi dan khususnya Desa kemiren hanya dengan rahasia biji kopi bisa nggak hanya 15 menit di wajan tanah liat dan tungku kayu bisa menciptakan cita rasa yang tak pernah saya lupakan uniknya Popeye Osing ini dibanding dengan kopi-kopi nusantara lainnya kira-kira
apa bang dari abang ingin menjanjikan bahwa kopi ini nikmat karena di dalam biji kopi itu ada banyak kandungan rasa aroma yang baik tapi karena kita salah prosesnya sehingga semua itu akan hilang 80% kopi kita ini dihasilkan oleh petani atau berkebun kopi saya katakan perkebun kopi Nah ini ini mereka harus dikawal ketat karena produktivitas persatuan hektarnya masih rendah 60% kualitas kopi itu ditentukan dari lapangan mulai dari petiknya pengeringannya ini 60% 30% ini ditentukan waktu roasting
10% nya waktu penyeduhannya jadi semua ini saling terkait gimana kopi Osing ini bisa menghidupi masyarakat di desa kemiren kopi Osing ini ya Saya hanya membranding bahwa kopi Osing ini ada ada di Banyuwangi kopi using ini sengaja saya saya menyajikan mewakili salah satu dari kopi yang ada di Banyuwangi jadi kita bilang bukan kopi yang istimewa Tapi kopi yang bisa dinikmati oleh banyak orang itu yang lebih penting bukan kuantitasnya tapi bagaimana kita menyajikan yang berkualitas [Musik] perjala
nan berkeliling pulau Jawa yang saya lakukan ditutup dengan pemandangan cantik hamparan Savana beko dijuluki juga dengan nama Little Afrika sebutan ini diberikan karena ketika pengunjung masuk ke area Taman Nasional Baluran akan ditarik dalam suasana yang mirip dengan Afrika Indah luas kaya sekaligus misterius Pak saya sama Marsha kita datang ke Baluran ini pengen nyari-nyari cerita Pak kebetulan tadi diarahkan dari dalam salah satu penggiatnya di dalam Taman Baluran kendaraan dulu awalnya itu s
aya masih kalau masalah sampah itu sembunyi-sembunyi saya kan dulu kan keluarnya dari sini kan sakit kena saya itu masuk itu cari keringat istilahnya sampah sekuat tenaga saya Pak dari satu kilo terus dua sirup tiap hari itu saya itu masuk terus waktu itu kan sini kan sampah itu banyak bekal dari sampai Bama dari pintu keluar itu nggak pokoknya kalau dibilang dipakai truk itu lagi yang yang monyetnya nanti kalau orang makan Terus tinggal di situ terus ketemu monyet itu udah capek nyebar kemana-m
ana [Musik] Pak Kasman sendiri di sini punya pesan-pesan nggak Pak untuk pengunjung pengunjung yang akan datang ke Taman Nasional Baluran ini Pak ya pertama aja pesan saya itu ya yang paling ngasih banyak itu banyakan tisunya Itu yang badannya sepele kecil di situ kena di rantingnya pohon terus goyang-goyang itu bisa pulang nanti bisa kasih tahu banyak orang lagi supaya lebih perhatian lagi pada kebersihan Amin Pak [Musik] mungkin selama ini kita melihat bahwa Pulau Jawa adalah apa tempat yang d
ekat dengan kita berada Tapi buat kami menyusuri kembali pesisir Jawa dari mulai ujung sampai ke timur kita bisa menemukan cerita-cerita baru setiap kali perjalanan pasti kita menemukan pengalaman-pengalaman baru bertemu dengan orang-orang yang baru tradisi dan budaya yang tidak pernah akan ada habisnya dan tak lekang dimakan waktu nah di pelajaran perjalanan ini kalau bisa saya bedain ya dengan perjalanan-perjalanan yang saya lakukan sendiri atau sebelumnya gitu mendapatkan suatu pelajaran baru
aja gitu loh pelajaran baru yang dimana biasanya kita melakukan perjalanan gak kepikiran atau nggak dapet pelajaran soal tempat yang kita tuju itu ini lebih lebih dalam sih Apalagi kan jalan sama Mas Didi juga yang memang sudah traveling kemana-mana gitu ya jadi banyak dapat Inside juga dari Mas Didi gitu loh soal satu destinasi sudah lengkap cerita pelajaran perjalanan yang saya lakukan Pelajaran yang didapat dari perjalanan ini adalah berani menghadapi tantangan selalu menjaga alam dan isinya
dan tidak lupa untuk selalu bersyukur atas kecantikan alam Indonesia yang masih bisa kunikmati hingga saat ini

Comments

@calvinlissatriyo9688

Semoga dengan konten seperti ini anak muda jadi lebih mencintai budaya lokal... Aminn

@mytravelmyhappy7284

video yang sangat bagus sekali

@bocahdegle6987

Mantap betul πŸ‘

@ebenheizer3708

sponsored by Toyota... 😁

@tumbuh-tumbuhanchannel4299

The best video πŸ’šπŸ’šπŸ’š

@auuu24434

mobilnya keren, masuk lumpur genangan air, tetep bersih mantap

@djordan6325

Jalur utara jawa sangat padat penuh industri sedangkan jalur selatan jawa terlihat sangat indah dan asri .

@danisaefuliman

Indonesia memang surga dunia, sangat suka sekali dengan hal2 yg berbau pemandangan, petualangan, alam Indonesia memang indah sekali.

@amirudinmaula5550

banyuwangi πŸ‘πŸ‘πŸ‘

@altaf1440

Lovely contentβ™₯

@Lu2alex

Salfok sama all new rush nya. Tangguh banget.

@sendurindu2666

Marsyal kah? Lama ga liat, kangen MTMA..😍😍😍.

@Chimpunk729

Ini yang menimbulkan gairah saya untuk jelajah nusantara. Saat ini hanya mampu dipulau jawa, tapi itupun banyak ynag bisa dinikmati. Pantura sudah, selatan jadi target berikutnya πŸ‘

@attakah

Alhamdulillah sudah 48 kota/kabupaten di Jawa-Bali.. Masha Allah baru secuil Nusantara aja begitu Indah..Destinasi wisata dan kulinernya luar Biasa..Indonesia seperti ga pernah habis diberkahi alam yg indah.. inshaAllah jika diberi umur dan rezeki, pengen jelajah ke tempat2 yg belum dikunjungi.. Indonesia memang Wonderland

@Winkinify

sudah pernah jalan le baluran dan ijen. memang amazing sih view nya.

@murdiyantofamilys

WONDERFULL INDONESIA JAVA ISAND EMANG LUAR BIASA

@mjsaja

kami tinggal di jawa sebelah selatan. mantap nat geo.

@antotea2

kopinya bikin penasaran tuh mantap sekali sahabatku

@user-zi7lq4mo7t

What distinguishes Indonesia from other countries is actually MOTHER NATURE, the biological mother in Indonesia is Mother Nature because one above all. I have studied for 24 years about international history documenting the history of natural disasters in Indonesia and have visited Indonesia in 2010, 2015 and 2018. This country has a natural category at a really high level. This country made me have an amazing experience when I was there, it can even be ascertained to be sick, tired, disappointed, goosebumps, give up, cry, happy, laugh, excite, afraid, shaking, wounded and can even die others at the same time. A country that I am very interested in learning about nature there and I enjoy, actually a trip to Indonesia is not about a relaxing and calm trip but about adventure and exploration by accepting the natural consequences there. It turns out that the power of Mother Nature in each country is different, each country has a different Mother Earth and no power is the same. The only country that has Mother Nature that can kill so many people is Indonesia (Estimated death toll is at least 10,000 - 95% of human deaths worldwide). The topic that discusses natural disasters in Indonesia is on a global scale because many countries have assisted in evacuation or donations in Indonesia, because it cannot be denied that nature in Indonesia can also cause damage to various countries with very risky status. The level is not only destructive but can kill. Not only that, even Mother Earth in Indonesia is also the cause of the most victims in the world. We compare it with the 1960 Chile earthquake but it could only kill 6,000 people and the 2011 Japan earthquake which resulted in 18,423 people. In contrast to the forces of nature in Indonesia that can kill without hesitation. Even the earthquakes of Japan and Chile when combined will not be able to equal the number of earthquake victims in Indonesia. The comparison of power and destruction in a class that is very much different. Because no country can surpass the power of nature in Indonesia (including my country will not be able to surpass it) Mother Nature in Indonesia is truly a relentless immortal killer and not just a bluff. Its power is in a much higher and dangerous class because it has been recognized by researchers around the world for a long time. I am discussing Mother Nature not human civilization. Even international history records no volcanic eruptions from other countries that can kill at least 30,000 people in one explosion except for volcanoes in Indonesia. That is nature in Indonesia whose strength is not kidding and is very strong. Volcanoes Vesuvius, Pinatubo, Etna, Helens, Stromboli, Sakurajima, Fuji, Kinabalu, Azufral, Inthanon and others cannot come close to the fatalities of volcanoes in Indonesia because Indonesia was not originally an archipelagic country, but was called SAHULLAND and SUNDALAND (Mainland, not Islands). Even in 2004, the rampage of the Mother Nature in Indonesia was also the mastermind that killed Β± 230,000 people in various countries because near Sumatra (Banda Aceh) there was broken soil that collapsed in a canyon in the sea which caused tsunamis to many countries. Even Bali and Lombok experienced natural disasters in 2018 so all international tourism coming to Indonesia was closed due to the earthquake, Krakatoa eruption again in 2022, Toba, Samalas, Ancient Bratan, Ancient Sunda Volcanoes, Earthquake Lampung, Earthquake Sulawesi, Earthquake Maluku and so on (Those are just a few examples, there are too many to mention). Even from 1,000 researchers internationally and many international websites give the predicate that nature in Indonesia is "VERY ABNORMAL". Each country has a different Mother Nature, because the history of international researchers is always observed, studied and documented in each country. Mother Nature in Indonesia is labeled as "So beautiful but killer". If the total is 1500 - 2022, Indonesia experiences Β±800 million natural disasters (from the smallest to the largest "MACRO, MEZZO, MICRO"), imagine how crazy and strong it would be. Even natural disasters from other countries do not come close to that figure. The tantrums and natural brutality in Indonesia that are recorded internationally have even hit Africa, Europe, America, Asia, Australia, and the Pacific. Even until it was written and immortalized by researchers from European, Chinese, Russian, Nordic, Slavik, US, UK, Arabian, Indian, African, Latin, Korean and Aussie. Just imagine how strong and crazy nature is there. It is undeniable that Mother Nature in Indonesia is indeed very beautiful, strange, unique, diverse, different, amazing and extraordinary but is actually the mastermind behind the most brutal killers in the world (It can have a fatal impact on other countries, not just 1 or 10 incidents recorded in history). After all, we as humans cannot blame Mother Nature there (Indonesia), because nature there has the will to rage every time when it wakes up from its sleep. Even in 2022, Indonesia experienced 2,654 natural disasters (January - Oct) this is really brutal. There's even a band Within Temptation making a song called Mother Earth, In the lyrics, it really describes Mother Nature in Indonesia, which often happens. Where it turns out that the vocalist (Sharon Den Adel) has lived in Indonesia. Also where the USA (Spongebob Cartoon series) once mentioned "SQUIDWARD KRAKATOA" which is the name of a volcano in Indonesia that experienced a massive explosion in 535 B.C and 1883. This is why I am very interested in Indonesia, because all of it is in one country. It can be said that basically human civilization (MAN-MADE) in Indonesia has always fought against "its own biological mother / Mother Nature". Every years in Indonesia, natural disaster more than 1.500 - 10.000 natural disasters. This signified that his strength was at the highest level since human history was formed. Indonesia really has 2 different sides of Heaven and Hell colliding simultaneously, capturing the moment of traveling to Indonesia for me personally is very impressive and awesome. My message to Indonesia is to be happy and grateful for those of you who have "biological mothers" who have been named as 2 different categories in the world on a global scale from the past until now, in the eyes of researchers on Mother Nature. Natural history in Indonesia is engraved, documented and enshrined in many countries in the world "Your mother was very extraordinary". Visiting Indonesia, the most special vibration is from the history of natural disasters there, we will be able to see lots of natural tourist attractions that are the masterminds of the killer and at the same time the most beautiful in the world recorded in the history of human civilization. I recommend Indonesia to visit Queen of Mother Nature. Maybe what I'm telling you is considered crazy by ordinary people, but that's the fact that even when I was there for the purposes of an assignment about nature. There are so many strange places in Indonesia (So many).

@joranjengatfishing

wah mntp sekali pemndangan nya indonesia luar biasa .... pantsan negra lain bnyk yg ngiriπŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘ mantp konten yg bagus suksesπŸ‘πŸ˜€πŸ‘